BAGIAN-BAGIAN TUBUH YANG MEMERLUKAN TABIR SURYA

TABIR surya bukan hanya dioleskan di area-area tubuh yang terlihat, seperti lengan dan punggung. Ada beberapa bagian pada tubuh yang seharusnya tidak Anda lewatkan saat mengoleskan tabir surya. 





1. Sekitar mata 
Kita biasanya melewatkan area mata saat mengoleskan tabir surya. Namun, menurut Darrell Rigel, seorang profesor dermatologi klinis di NYU Langone Medical Center, tabir surya akan cenderung menjadi lembut di area tersebut. Namun ingat saat mengoleskannya jangan lupa untuk diratakan. 

2. Bibir 
Meski melindungi bibir dengan lotion, Anda tetap dapat menghapusnya dengan mudah karena akan dijilat dan terusap. Gunakan lip balm dengan SPF 30 dan oleskan sesering mungkin. 

3. Ketiak 
Terutama bagi Anda yang menggunakan tabir surya semprot. Menurut Francesca Fusco, seorang profesor dermatologi di Mount Sinai Medical Center di New York City, kita justru harus memperhatikan area tubuh yang terlindung dari angin. 

4.Lutut
 Kaki Perempuan sangat sering melupakan kaki mereka. Pastikan selain mengoleskan tabir surya ke punggung, gosokkan pula ke lutut. Jika Anda memakai sandal atau bertelanjang kaki, jangan abaikan ujung kaki Anda.
These icons link to social bookmarking sites where readers can share and discover new web pages.

Leave a comment

Desing Downloaded From Free Blogger Templates | Free Website Templates | Free PSD Graphics